Oleh Komunitas Aleut Tulisan ini adalah lanjutan dari tulisan Sekitar Bandung Lautan Api: “Amirmachmud, Prajurit Pejuang dari Cibeber, Cimahi” Tulisan Bagian 1 bisa dibaca di sini, dan Bagian 2 di sini. PINDAH KE TASIKMALAYA, LALU KE BUKANAGARA, DAN SUMEDANG Suatu malam, pasukan Batalyon Bandung Utara sempat menyerang markas Belanda di Grand Hotel dan dibalas dengan gempuran … Lanjutkan membaca Sekitar Bandung Lautan Api: “Amirmachmud, Prajurit Pejuang dari Cibeber, Cimahi” Bagian 3
Cimahi
Sekitar Bandung Lautan Api: “Amirmachmud, Prajurit Pejuang dari Cibeber, Cimahi” Bagian 2
Oleh Komunitas Aleut Tulisan ini adalah lanjutan dari tulisan Sekitar Bandung Lautan Api: “Amirmachmud, Prajurit Pejuang dari Cibeber, Cimahi” Tulisan Bagian 1 bisa dibaca di sini. PEMBENTUKAN BKR LEMBANG Ketika Proklamasi Kemerdekaan RI diumumkan melalui radio Domei, Amirmachmud sempat mendengarnya langsung ketika sedang tinggal di rumah kakaknya di Lembang. Sehari kemudian Jepang membubarkan tentara PETA. Tanggal … Lanjutkan membaca Sekitar Bandung Lautan Api: “Amirmachmud, Prajurit Pejuang dari Cibeber, Cimahi” Bagian 2
Gunung Bohong, dari Sangkuriang sampai Kereta Api Cepat
Langit di belakang Gunung Bohong berwarna merah keemasan. Rerumputan berbulu halus berwarna ungu dalam kilauannya. Dataran sawah yang luas dan luas. rumpun bambu, taman yang indah dan kampung-kampung kecil, terbentang begitu tenang di antara perbukitan rendah dan pegunungan biru di kejauhan. - Sevenhuysen-Verhoeff, 1935. Secara tidak sengaja, saya melewati pinggiran utara Gunung Bohong, dari Gadobangkong … Lanjutkan membaca Gunung Bohong, dari Sangkuriang sampai Kereta Api Cepat
Catatan Ngaleut Kompleks Militer Cimahi
Oleh: Aquinaldo Sistanto (@edosistanto) Jam menunjukkan pukul 07.00. Setelah memarkir motor, saya bergegas menuju Stasiun Selatan Bandung. Tak perlu waktu lama untuk mencapai gedung bergaya Art Deco rancangan arsitek de Roo itu. Saya pun berjalan menuju ruang tunggu, mencari Lina, sesama pegiat Aleut yang sudah lebih dulu tiba di sana. Di ruang tunggu, saya menemui … Lanjutkan membaca Catatan Ngaleut Kompleks Militer Cimahi
Bayah dan Perjalanan Seru Lainnya
Oleh: Mey Saprida Yanti (@meysaprida) Aku ikut Susur Pantai Selatan Jilid II bersama Komunitas Aleut dan Tim Djeladjah Priangan. Susur pantai pertama sangat menyenangkan, total perjalanannya sekitar 400 km dengan rute Bandung - Pangalengan - Cisewu - Rancabuaya - Pameungpeuk - Karang Tawulan - Cikatomas - Singaparna - Garut - Bandung. Sementara kali ini kami … Lanjutkan membaca Bayah dan Perjalanan Seru Lainnya
Memoar Domba Tersesat dari Cimahi
Oleh: Arif Abdurahman (@yeaharip) “Mereka sudah tiba di Bandung!” Syahdan, tersiar kabar ada sepasukan bangsa bermata sipit hendak bikin onar. Paniklah manusia yang Totok begitupun Indo, kelimpungan takut dihabisi Nippon. Dari Cimahi, hiduplah dia yang seorang Indo, berbapak Belanda beribu babu. Seorang dokter, dan katanya sih juga seorang vrijdenker. Memang saat itu lagi tren soal ateis, agnostik, … Lanjutkan membaca Memoar Domba Tersesat dari Cimahi
Kunjungan Singkat ke Kampung Adat Cireundeu
Hari ini (19 Oktober 2013) senang sekali berkesempatan melaksanakan salah satu rencana lama bersama @KomunitasAleut, yaitu berkunjung ke Kampung Adat Cireundeu di Cimahi. Seminggu lalu, dua rekan @KomunitasAleut, Tony dan Yudhis, sudah melakukan pendahuluan mendatangi kampung itu dan mendapatkan izin untuk kunjungan pada hari Sabtu, 19 Oktober 2013 ini. Pagi ini di Taman Otten, sebrang … Lanjutkan membaca Kunjungan Singkat ke Kampung Adat Cireundeu