Oleh: Irfan Pradana Putra Kalau saja tidak berjumpa dengan penghuni rumah Irama, kemungkinan besar saya tidak akan tahu kalau bangunan modern di depan rumah Irama dahulunya merupakan rumah yang punya cerita sejarah. Lokasi rumah tinggal Mashudi bersama kakaknya di Gang Siti Munigar. Bentuk bangunan sudah berubah total. Foto: Komunitas Aleut Siang itu matahari cukup terik, … Lanjutkan membaca Mashudi dan Siti Munigar
Oto Iskandardinata
Catatan Perjalanan Ngaleut Bojongsoang (1)
Ditulis oleh: Inas Qori Aina Sabtu pagi yang cukup cerah untuk mengawali Ngaleut kali ini. Tidak seperti Ngaleut biasanya yang dimulai dari mulai pukul tujuh, pada Ngaleut Bojongsoang, saya dan beberapa kawan Aleut berangkat dari sekretariat Komunitas Aleut pukul sepuluh kurang sebelas menit. Kami berangkat agak siang karena rute serta tempat yang akan kami singgahi … Lanjutkan membaca Catatan Perjalanan Ngaleut Bojongsoang (1)
#PojokKAA2015: Secuil Jalan yang Hanya Dibuka Untuk KAA
Oleh: Hevi Abu Fauzan (@hevifauzan) Sewaktu penulis kecil, tidak ada pemandangan yang paling aneh di Bandung, kecuali ketika melihat secuil jalan dibebaskan dari kandangnya. Iya, saya besar di Jalan Stasiun Timur, dan secuil jalan yang saya maksud adalah sebuah potongan kecil Jalan Otto Iskandardinata (Otista) yang dilintasi rel kereta api di sebelah timur Stasiun Bandung. … Lanjutkan membaca #PojokKAA2015: Secuil Jalan yang Hanya Dibuka Untuk KAA