Oleh: Vecco Suryahadi Saputro (@veccosuryahadi) Siang itu, saya bersama Komunitas Aleut sedang berada di TMP Cikutra. Saat itu, kami melakukan kegiatan berjudul “Ngaleut Cikutra”. Selama kegiatan berlangsung, kami berkeliling di sekitaran TMP Cikutra untuk melihat beberapa nisan pahlawan terkenal seperti E.F.E. Douwes Dekker dan Abdoel Moeis, Di tengah perjalanan berkeliling di dalam TMP Cikutra, saya … Lanjutkan membaca 12 Nisan di Taman Makam Pahlawan Cikutra
Ngaleut
Komunitas Aleut: Mencintai Kota dari Dekat
Oleh: Irfan Teguh Pribadi (@irfanteguh) “Kotamu nanti bakal mekar menjadi plaza raksasa Banyak yang terasa baru, segala yang lama mungkin akan tinggal cerita, dan kita tak punya waktu untuk berduka.” (Joko Pinurbo) *** Seseorang datang ke kantor Pemkot Bandung hendak melihat dokumentasi catatan sejarah tentang kota tempat lahirnya, namun sayang sejarah yang dia cari hanya … Lanjutkan membaca Komunitas Aleut: Mencintai Kota dari Dekat
#InfoAleut: Ngaleut Sister Cities of Bandung
#InfoAleut Hari Minggu (12/04/2015) kita akan... "Ngaleut Sister Cities of Bandung". Mari bersama-sama mencari tahu tentang para mitra kota Kota Bandung. Siapa sajakah mitra kota Kota Bandung? Kota apa yang pertama kali menjadi mitra kota? Kota apa saja yang memiliki monumen mitra kota di Kota Bandung? Mari kita cari tahu bersama! 🙂 Tertarik untuk bergabung? … Lanjutkan membaca #InfoAleut: Ngaleut Sister Cities of Bandung