Buat Aleutian yang suka foto jalanan, ada kabar gembira nih
Kelas Literasi pekan ke-134 akan membahas tentang foto jalanan yang dikemas dengan tema Literasi visual. Pekan ini ada Kang @fan_fin seorang pegiat foto jalanan di kota Bandung akan membagi ilmunya seputar foto jalanan
Yuk gabung di Kelas Literasi Komunitas Aleut. Hari Sabtu, 17 Maret 2018. Acaranya dimulai pukul 13.00 wib di Museum Gedung Sate Jl. Diponegoro No.22, Citarum, Bandung Wetan, Kota Bandung, Jawa Barat 40115
Kegiatan ini GRATIS. Tinggal konfirmasi kesertaan Aleutian ke kontak yang telah disediakan
Whatsapp: +6289680954394 (Upi)
Line: Komunitasaleut (pakai @)
#KomunitasAleut
#kelasliterasi
***
Ngaleut Merekam Kota
Hari Minggu, 18 Maret 2018
Titik kumpul di 0km Bandung
Setelah di hari Sabtu kita berliterasi seputar foto jalanan, hari Minggunya Aleutian diajak langsung turun ke jalan untuk merekam apa saja yang ditemui di sepanjang perjalanan ngaleut untuk kemudian diabadikan oleh kamera masing-masing. Kang @fan_fin masih ikut menemani kita nanti
Jangan lupa siapkan kamera atau smartphone dengan batre fullly-chargednya agar tidak terlewat momen nanti
Kegiatan ini GRATIS. Tinggal konfirmasi kesertaan Aleutian dalam kegiatan ngaleut ini ke kontak berikut
Whatsapp: +6289680954394 (Upi)
Line: Komunitasaleut (pakai @)
Menyukai ini:
Suka Memuat...