#InfoAleut: Ngaleut “Kampung Blekok”

2018-06-24 Ngaleut Blekok

Halo Aleutian. Bandung yang kita tinggali ini masih menyimpan sedikit ruang untuk burung blelok. Ruang tersebut bernama Kampung Blekok. Namun kampung tersebut semakin terhimpit oleh pembangunan kota yang masif. Masihkah kampung Blekok ramah bagi burung blekok. Mari kita cari tahu bersama-sama.
.
Minggu, 24 Juni 2018.
Pukul 14.14 WIB.
Kumpul Taman Regol Bandung

Konfirmasi ke narahubung Komunitas Aleut:
Line @ Komunitasaleut
Whatsapp +6289680954394 (Upi)
.
.
#KomunitasAleut
#ngaleut

Iklan

#InfoAleut: Kelas Literasi “Workshop Bandung Heritage” dan Ngaleut “Heritage Tour”

Sabtu-Minggu saatnya berkegiatan di Komunitas Aleut.
Sedikit berbeda dari kegiatan biasanya. Untuk pekan ini Kelas Literasi dan Ngaleut kami khususkan untuk anggota internal Komunitas Aleut.
Tapi jangan khawatir. Minggu depan masih ada kegiatan kami dengan tema yang tidak kalah seru.
Nantikan kegiatan kami selanjutnya.
Sampai jumpa lagi
.
.
.
#KomunitasAleut
#kelasliterasi
#ngaleut

#InfoAleut: Kelas Literasi “Pernik KAA” dan Ngaleut “Bangunan Cagar Budaya”

Selamat siang, Aleutian.
Mari diskusi ringan bersama Komunitas Aleut dalam kegiatan Kelas Literasi

Tema di pekan ke-139 adalah Pernik KAA. Kita akan bahas segala hal mengenai Konferensi Asia Afrika. Hari Sabtu, 21 April 2018 di Circle K- PWI Jl. Asia Afrika no. 69. Pukul 13.45 wib .
Untuk detail info dan kegiatan dan konfirmasi kehadiran Aleutian bisa hubungi narahubung berikut +6289680954394 ( Upi)
Line: @ Komunitasaleut

#KomunitasAleut
#kelasliterasi
#pustakapreanger

***

Aleutian, hayu Ngaleut. Pekan ini kita ngaleut dalam kota menjelajahi tempat-tempat di kota Bandung yang menjadi cagar budaya kota.

Apa dan di mana saja tempat-tempat tersebut? Langsung saja bergabung di Ngaleut Cagar Budaya hari Minggu, 22 April 2018. Kumpul di halaman kantor Pikiran Rakyat. Pukul 07.30 wib

Seperti biasa, konfirmasi kehadiran Aleutian ke narahubung Komunitas Aleut berikut
+6289680954394 (Upi)
Line: @ Komunitasaleut

Sampai jumpa hari Minggu

#KomunitasAleut
#ngaleutcagarbudaya
#ngaleut

#InfoAleut: Kelas Literasi “Tokoh Kesehatan Progesif” dan Ngaleut “Kakaretaan Bandung-Padalarang”

Satu lagi kegiatan reguler akhir pekan Komunitas Aleut, Kelas Literasi
.
Kelas Literasi pekan ke-137 ini bertema Tokoh Kesehatan Progresif. Kang @yeaharip akan berbagi cerita mengenai tokoh-tokoh yang sempat menjadi pejuang dan memiliki pemikiran progesif
.
Kegiatan diadakan hari Sabtu, 7 April 2018 di Taman Otten Jl. Dr. Otten, Pasir Kaliki, Cicendo, Kota Bandung, Jawa Barat pukul 13.13 wib
.
Kegiatan ini GRATIS bagi anggota Komunitas Aleut yang sudah mengisi form keanggotaan. Kalau belum terdaftar sebagai anggota, Aleutian bisa langsung melakukan registrasi saat kegiatan Komunitas Aleut berlangsung (Ngaleut, KL, Bioskop Preanger)

Info dan detail kegiatan bisa langsung kontak narahubung kami
Line: @ Komunitasaleut.
Whatsapp: +6289680954394 (Upi) .
#KomunitasAleut
#kelasliterasi
#pustakapreanger

***

Aloha Aleutians. Hari Minggu kakaretaan yuk, kakaretaan dalam rangka ngaleut. Kita susuri jalur kereta api Bandung-Padalarang. Ada apa sih di jalur kereta tersebut? .
Yuk gabung di kegiatan Ngaleut Kakaretaan hari Minggu, 8 April 2018 pukul 7.30 wib
.
Titik kumpul di pintu masuk selatan St. Bandung.
Kita nikmati perjalanan sambil mendengarkan penuturan sejarah jalur tersebut yang disampaikan oleh @sejarahbandung
Siapkan uang untuk tiket kereta PP Rp. 10.000. Aleutian diharapkan datang tepat waktu sesuai jam kegiatan supaya tidak ketinggalan kereta
.
Info dan detail kegiatan bisa langsung kontak narahubung Komunitas Aleut
Line: @ Komunitasaleut.
Whatsapp: +6289680954394 (Upi)
.
#KomunitasAleut

#InfoAleut: Kelas Literasi “Catatan Perjalanan” dan Ngaleut “Perbankan”

Kelas literasi pekan 136.
Aleut sudah melewati banyak perjalanan dan mengabadikannya dalam catatan perjalanan. Lalu bagaimana catatan perjalanan tersebut dirakit. Ikuti saja kelas literasi sabtu ini.
.
Konfirmasi kehadiran
Whatsapp: 0896-8095-4394 (Upi)
Line: komunitasaleut (pakai @)
.
#PustakaPreanger #Literasi #kelasliterasi #Bandung

***

Selamat siang Aleutians.
Tahukah kamu bank pertama di Hindia Belanda yang memakai sistem hipotek ada di Bandung?
.
Minggu ini kita akan menelusuri bank-bank dulu yang pernah berdiri di Bandung. Seperti apakah cerita dan kondisinya sekarang. Cari tahu jawabannya di ngaleut hari minggu.

Konfirmasi kehadiran :
Whatsapp: 0896-8095-4394 (Upi)
Line: komunitasaleut (pakai @)
.
Yuk aja keluarga, teman, pacar atau gebetan untuk berakhir pekan bareng Aleut.
See you 😊
.
#Komunitasaleut #Aleut #Ngaleut #Bandung

#InfoAleut: Kelas Literasi “Fotografi Jalanan” dan Ngaleut “Merekam Kota”

Buat Aleutian yang suka foto jalanan, ada kabar gembira nih

Kelas Literasi pekan ke-134 akan membahas tentang foto jalanan yang dikemas dengan tema Literasi visual. Pekan ini ada Kang @fan_fin seorang pegiat foto jalanan di kota Bandung akan membagi ilmunya seputar foto jalanan

Yuk gabung di Kelas Literasi Komunitas Aleut. Hari Sabtu, 17 Maret 2018. Acaranya dimulai pukul 13.00 wib di Museum Gedung Sate Jl. Diponegoro No.22, Citarum, Bandung Wetan, Kota Bandung, Jawa Barat 40115

Kegiatan ini GRATIS. Tinggal konfirmasi kesertaan Aleutian ke kontak yang telah disediakan
Whatsapp: +6289680954394 (Upi)
Line: Komunitasaleut (pakai @)

#KomunitasAleut
#kelasliterasi

***

Ngaleut Merekam Kota
Hari Minggu, 18 Maret 2018
Titik kumpul di 0km Bandung

Setelah di hari Sabtu kita berliterasi seputar foto jalanan, hari Minggunya Aleutian diajak langsung turun ke jalan untuk merekam apa saja yang ditemui di sepanjang perjalanan ngaleut untuk kemudian diabadikan oleh kamera masing-masing. Kang @fan_fin masih ikut menemani kita nanti

Jangan lupa siapkan kamera atau smartphone dengan batre fullly-chargednya agar tidak terlewat momen nanti

Kegiatan ini GRATIS. Tinggal konfirmasi kesertaan Aleutian dalam kegiatan ngaleut ini ke kontak berikut
Whatsapp: +6289680954394 (Upi)
Line: Komunitasaleut (pakai @)

#InfoAleut: Tour “Ngabandros Jejak Soekarno di Bandung” dan Kelas Literasi “Musik Indonesia”

Selamat sore, Aleutian. Sehubungan hari Sabtu ini Komunitas Aleut akan mengadakan tur Ngabandros Jejak Sukarno di Bandung, maka Kelas Literasi pekan ke-133 ini akan di adakan di hari Minggu. Jadi ngaleutnya libur dulu
.
Kelas Literasi ini akan dimulai pukul 13.00 wib di Museum Gedung Sate. Bentuknya obrolan santai saja buat meramaikan Hari Musik Nasional yang jatuh pada hari ini sambil mendengarkan contoh² musik di Indonesia pada masa sebelum Kemerdekaan RI
.
Aleutian yang berminat ikut serta dalam kegiatan ini harap membawa sampel lagu dalam bentuk (file) audio
.
Selain itu jangan lupa konfirmasi kesertaan Aleutian dalam kegiatan Kelas Literasi ke nomor kontak atau Line Komunitasaleut
+6289680954394 (Upi)
.
#KomunitasAleut
#kelasliterasi

#InfoAleut: Turing Perkebunan Teh Dewata Part 2 dan Pelesiran Bandoeng Tempo Doeloe Bersama SMP Al-Falah

Sejak Jumat ini, rekan² Aleut bakal lebih sibuk oleh beberapa kegiatan. Program reguler Kelas Literasi akan digabung dengan Ngaleut pada hari Sabtu besok dan dilaksanakan di Perkebunan Teh Dewata sesuai poster ini. Seperti biasa, kegiatan turing selalu kerjasama dengan @djeladjahpriangan.

Nah untuk kegiatan rutin hari Minggu jadinya diisi oleh tour Bandung Baheula bareng SMP Al Falah selama tiga hari sampai Selasa. Tour akan dilaksanakan sekitaran Alun², MKAA, Braga, Balaikota, sampai ke Museum Gedung Sate, Saung Udjo, Observatorium Bosscha, Floating Market, sampai ke Garut.

Semangat yes..
Urang ramekeun Bandung!

***

Bulan Maret sudah terjadwalkan beberapa kegiatan nonreguler. Ada program bareng @mooibandoeng @indischemooi dan @museumgedungsate.

Salah satu yang akan segera dilaksanakan, “Pelesiran Bandoeng Baheula” selama 3 hari untuk SMP Al Falah dari Jakarta Timur.

Oya akan ada BioTour lagi, kali ini di Gedung Sate, Tour Kuliner, dan satu kejutan Urban Legend. Tunggu saja jadwalnya.

#InfoAleut: Kelas Literasi “Indische Groenten” dan Ngaleut “Technische Hoogeschool”

Halo Aleutian. Cung yang kemarin ikut Biotour vol 3 bersama @indischemooi ? .
Mimin punya info terbaru mengenai Kelas Literasi Pekan ke-131. Masih seputar tumbuhan

Kali ini @pustakapreanger bekerja sama dengan Kang @suryadwipa dari @indischemooi
yang akan berbagi pengetahuan dan cerita tentang tumbuhan dan bahan sayuran di Priangan tempo dulu

Hari Sabtu, 24 Februari 2018
Pukul 13.00 wib
Di @museumgedungsate
GRATIS

Segera konfirmasi kehadiran Aleutian ke nomor kontak berikut +6289680954394 (Upi)

Peserta terbatas!
.
#KomunitasAleut
#kelasliterasi

***

Halo, Aleutian.
Kalau dengar kata ITB apa sih yang Aleutian ingat? KAR Bosscha? Ir. Sukarno? Atau kenangan di kampus dengan si dia? .
Apapun kenangan itu, Komunitas Aleut punya agenda rutin ngaleut. Untuk pekan ini ngaleutnya bertema Technische Hoogeschool atau ITB sekarang. Tak bisa dipungkiri bahwa kampus ini punya sejarah yang panjang dan seru untuk kita ketahui. Dalam ngaleut ini kita kembali mengingat sejarah THS beserta kejadian yang pernah dialami sejak pertama berdiri

Hari Minggu, 25 Februari 2018
Kumpul di Taman Ganesha
Pukul 07.30 wib

Untuk konfirmasi kesertaan dan detail info hubungi kontak di bawah ini
+6289680954394 (Upi)
Line @ Komunitasaleut .
#komunitasaleut
#ngaleutTHS

#Info Aleut: Kelas Literasi “Kuliner Sebagai Tujuan Wisata” dan Tour “Biotour#3”

Selamat pagi

Kelas Literasi pekan ke-130 mimin infokan lebih awal

Hari Sabtu, 17 Februari 2018 Kelas Literasi pekan ini bertemakan “Kuliner Sebagai Tujuan Wisata” dan diadakan di @museumgedungsate. Ibu Ayu, S.Ap MM, salah satu dosen Universitas Pariwisata di Bandung akan menjadi narasumber Kelas Literasi nanti

Hari ini Aleutian bisa langsung konfirmasi kehadiran ke nomor kontak di atas

#KomunitasAleut
#kelasliterasi

***

Credit to from @indischemooi – Biotour Volume 3 – Tumbuhan obat keluarga di Kota Bandung

Ada banyak tanaman obat yang tumbuh di sekitar kita. Apakah teman-teman tau tanaman obat apa yang bisa digunakan untuk keluhan-keluhan tertentu? Dan bagaimana cara pengolahannya?

Yuk cari tau bersama-sama di Biotour Vol.3. Catat waktunya dan pastikan kamu sudah terdaftar. Ingat, kuota terbatas!

🗓 Minggu, 18 Februari 2018
🕰 7.30 – 13.00
📍Taman Cilaki
🎁 snack, totebag, pin, buku panduan, kartu heritage, pemanduan, souvenir, sertifikat 4 SKP Pembelajaran IAI Jabar* (khusus Apoteker)

Biaya:
Peserta Umum: Rp 135.000,-
Apoteker: Rp 185.000,- (include sertifikat) .

📲 info lengkap
0812 2321 9025
IG/fanpage: @indischemooi .

#indischemooi #biotour #biotourvol3 #mooibandoeng #KomunitasAleut #ikatanapotekerindonesia #historicaltour #heritagetour #sejarahbandung #tamancilaki #tamancibeunying #wisatabandung #wisataedukasi #parisvanjava #bandung#regrann